Selasa, 09 Agustus 2022

BERPIKIR KOMPUTASIONAL

  B. Pernyataan dan Logika Proposisi

1. Definisi Proposisi

Dalam pembelajaran logika, anda akan dituntun untuk berfikir secara rasional dan logis. Dalam pernyataan, logika proposisi dapat diidentifikasi berdasarkan 4 elemen penting, yaitu sebagai berikut:

a. Subjek merupakan konsep yang menjadi faktor utama dalam pernyataan, meliputi benda, objek tempat,kejadian, orang, peralatan, dan lainnya.

b. Predikat adalah istilah perlakuan atau tindakan yang dilakukan atau dikenakan pada subjek.

c. Kopula merupakan kata kerja (verba) yang menjadi penghubung antara subjek dan predikat dalam sebuah pernyataan

d. Kuantor merupakan bagian dari pernyatan yang penulisannya disesuaikan dengan kebutuhan, dengan tujuan untuk mengubah frasa pernyataan umum menjadi tertutup dalam rangka mempertegas makna yang disampaikan. Kuantor dibagi menjadi 2 tipe, yaitu:

1) Kuantor universal/umum

     kuantor universal atau umum digunakan untuk menyatakan "untuk semua/setiap" dengan simbol (A kebalik X)

2) Kuantor khusus

    kuantor khusus digunakan untuk menyatakan bahwa "ada bagian paling sedikit satu X" dengan notasi simbol (E kebalik x).    

2. Aspek Penggunaan dalam proposisi

pernyataan logika proposisi berdasarkan aspek penggunaan dibedakan menjadi empat, yaitu:

a. aspek bentuk

b. aspek sifat 

c. aspek luas

d. aspek kualitas dan kuantitas


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Teknologi Informasi dan Komunikasi

  F. Teknik Grafis dan  Video Editing  1. Definisi dan Konsep Grafis  Desain grafis atau seni mendesain gambar merupakan salah satu cabang d...